Kinerja bendungan yang telah berusia dari 90 tahun mengalami proses penuaan yang ada di Indonesia saat ini. Bendungan-bendungan tersebut mengalami degradasi kinerja dan materi bahasan dalam buku ini memberikan panduan pada proses cara identifikasi, pemeliharaan, pemantauan serta manajemen tindakan darurat. Dengan hadirnya buku berjudul mode kegagalan bendungan dan teknik pemantauan diharapk…
Buku “Rehabilitasi Bendungan dan Reservoir Jilid 2: Konsep Serta Implementasi” ini merupakan buku yang diterbitkan di masa pandemi tahun 2021. Penulis berdua terinspirasi dari rencana pemerintah dalam menekankan kembali pentingnya peranan kita semua untuk berkontribusi dalam pembangunan infrastruktur, khususnya pada sumber daya air bendungan. Pembahasan di dalam buku ini memberikan makna…
Buku ini membahas permasalahan yang terkait dengan keselamatan kerja kelistrikan dan Sistem Otomasi di Industri, yang meliputi bekerja aman dengan kelistrikan, langkah[1]langkah perawatan instalasi, piranti elektronika sebagai perangkat input/output, piranti kontrol dan sistem pengaman, sumber daya dan konverter, sistem kendali dan penggerak motor beberapa jenis motor, sistem pneumatik, program…
Rekayasa geologi teknik memegang peranan penting dalam semua perencanaan fondasi untuk semua jenis pembangunan infrastruktur yang sedang dilakukan di seluruh area Negara Indonesia. Kesesuaian hasil penyelidikan geologi teknik di lapangan, laboratorium dan rekomendasi teknik yang memadai dan akurat akan sangat menentukan keberhasilan dalam pencapaian hasil pembangunan yang baik, aman dan tepat w…
Saat ini, penyambungan logam dengan proses pengelasan semakin banyak digunakan, baik pada konstruksi bangunan, perpipaan, maupun pada konstruksi mesin. Ini disebabkan oleh banyaknya keuntungan yang diperoleh dari penyambungan dengan cara dilas. Luasnya penggunaan pengelasan karena biayanya murah, pelaksanaannya relatif lebih cepat, lebih ringan, kekuatannya tinggi, dan bentuk konstruksinya yan…
Mekatronika adalah bidang ilmu dan teknologi yang menggabungkan ilmu mekanik, elektronik, dan teknologi komputer untuk merancang dan mengembangkan perangkat yang memiliki sistem yang kompleks. Sebagai multidisiplin, ilmu mekatronika memberikan kontribusi yang besar terhadap perkembangan produk, proses, dan sistem dengan fleksibilitas yang lebih besar, serta kemudahan dalam desain ulang dan kema…
Pengembangan sumber-sumber energi terbarukan (ET) sekarang ini merupakan salah satu program penting pemerintah dalam upaya peningkatan pasokan listrik nasional di berbagai wilayah. Energi angin termasuk salah satu sumber energi terbarukan yang sekarang ini makin dikembangkan untuk pembangkitan listrik tenaga angin yaitu turbin angin, atau untuk skala besar dalam orde MW lebih dikenal sebagai PL…
Buku ini menawarkan pemahaman mendalam tentang morfologi kota, yaitu studi mengenai bentuk fisik kota dan bagaimana bentuk tersebut terbentuk dan berkembang dari waktu ke waktu. Pembaca akan diajak untuk mengenal konsep dasar morfologi kota, termasuk definisi, sejarah, serta prinsip-prinsip yang mendasarinya. Buku ini juga membahas tahapan perkembangan kota di dunia dan di Indonesia, member…
Selain keuntungan ekonomis, perkembangan usaha restoran cepat saji juga menghasilkan air limbah yang berasal dari air buangan sisa makanan dan pencucian peralatan makanan. Konsentrasi air limbah pada outlet grease trap restoran cepat saji masih cukup tinggi hingga melebihi baku mutu yang telah ditetapkan oleh pemerintah. Air limbah yang mengandung bahan organik dapat membusuk atau terdegradasi …
Pengelolaan limbah konstruksi dan pembongkaran banyak menjadi permasalahan di beberapa negara berkembang. Kurangnya informasi terkait identifikasi limbah dan faktor yang mempengaruhinya menjadikan permasalahan tersendiri dalam penanganannya sehingga seringkali limbah konstruksi dan pembongkaran hanya menumpuk dan menjadi masalah bagi masyarakat. Melalui buku ini penulis berharap dapat memberika…