Dalam buku ini akan dijelaskan sejarah yang pernah terjadi yang dilukiskan oleh Al-Qur'an dalam surat Saba', tentang negeri Saba' kuno, yang mendapat predikat Baldah Thayyiah wa-Rabun Ghafur dalam surat Saba' itu. Kecuali dari itu, akan dijelaskan sedikit tentang bagaimana "Negeri Kesejahteraan" yang pernah dicoba mewujudkannya oleh bangsa manusia, mulai dari "Negeri Ideal"-nya Plato, negara-ne…
Waqf is one of the most potent socio-economic tools for reducing public sector deficit and breaking the chain of intergenerational poverty. Providing a high-level discussion on waqf development and innovation within the context of modern socio-economic and legal developments, this book examines the importance and potentials of waqf and the issues relating to its legal and regulatory framework. …
Buku ini menguraikan secara lengkap bagaimana perkembangan agama Islam di Amerika Serikat. Dimana para imigran muslim berperan besar terhadap perjalanan bangsa Amerika. Ada banyak deretan nama, tokoh, dan organisasi keislaman yang berkontribusi besar bagi kemajuan bangsa dan negara. Ditengah heterogenitas bangsa Amerika, umat muslim tegak berdiri mengampanyekan islam rahmatan lil'alamin, hingga…
Studi Hadits adalah salah satu bidang Studi atau Mata kuliah yang sangat penting bagi pelajar dan mahasiswa yang ingin mempelajari ilmu Hadits dan ilmu keislaman secara mendalam. Baik di Pesantren, di Madrasah Tsanawiyah, Madrasah Aliyah maupun di Perguruan Tinggi Swasta dan Negeri. Hadits Adalah segala perkataan Spesimin perbuatan dan persetujuan Nabi Muhammad SAW yang dijadikan dasar hukum is…
Secara keseluruhan sejak2004 hingga Juni 2017, data statistik KPK menyebutkan ada 78 kepala daerah yang berurusan dengan KPK. Rinciannya, 18 gubernur dan 60 wali kota atau bupati dan wakilnya. Masalah korupsi adalah masalah kronik yang menimpa Indonesia. Transparency International pada 2016 menempatkan Indonesia di posisi tujuh. Sedangkan dari 176 negara yang menjadi sasaran survey, Indonesia m…