Text
Etika Islam tentang kenakalan remaja
Penulis membahas mengenai berbagai kenakalan remaja mulai dari kejahatan, pelanggaran hukum, hal-hal anti susila dan barang tentu yang menyalahi norma agama. Nilai-nilai akhlaqul karimah menjadi penting untuk menghindari kenakalan remaja dan menghindari dampak buruknya, Tujuan buku ini adalah memberikan sumbangan positif terutama bagi guru agama Islam di tingkat SD, SMTP dan SMTA umum atau kejuruan, serta bagi mahasiswa
Tidak tersedia versi lain