Text
An introduction to sufi doctrine
Buku ini adalah karya yang sangat berharga untuk memahami ajaran-ajaran dasar dalam tradisi mistik Sufi. Titus Burckhardt adalah seorang sarjana yang dikenal dengan pengetahuan mendalamnya tentang agama-agama Timur, khususnya Islam dan Sufi. Buku ini mengupas ajaran Sufi dengan pendekatan yang lebih filosofis dan metafisik. Pembahasan buku ini diantara lain:
1. Pemahaman Tentang Tuhan (Allah)
2. Aspek Esoterik dari Islam
3. Perjalanan Spiritual Sufi
4. Pentingnya Guru (Mursyid)
5. Konsep Kesatuan dengan Tuhan
6. Simbolisme dan Makna di Balik Ritual Sufi
7. Sufi dan Konsep Keindahan
| Judul | Edisi | Bahasa |
|---|---|---|
| Menjadi sufi : bimbingan untuk para pemula | 1 | id |