Text
Kosa kata dalam Al-Qur'an
Buku ini dihadirkan dalam bentuk kosa kata yang ada di dalam al-quran berdasarkan pada hasil catatan penulis ketika mengisi forum pengajian tafsir. Dimulai dari pemilihan kata (al-kalimat) yang ada hingga memutuskan makna pada setiap kata yang ada dalam al-quran tersebut baik yang berupa makna hakiki, majazi atau kinayah, dengan tambahan keterangan dari penulis yang dimaksukan untuk memperjelas maksud dari makna tersebut. Buku ini dapat dijadikan pegangan bagi para penstudi ilmu agama islam terutama di bidang tafsir dan bahasa-sastra arab, juga dapat dijadikan pegangan bagi kalangan pesantren dan masyarakat umum dalam memahami makna kosa kata yang ada di dalam al-quran sebagai pengantar/bekal memahami isi kandunganya.
233000185 | U 297.122 03 KOJ k | Perpustakaan Pusat UIN | Tersedia |
233000186 | U 297.122 03 KOJ k | Perpustakaan Pusat UIN | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain