Text
Sejarah Islam modern: agama dalam negosiasi historis sejak abad xix
Sejarah itu tentang gerak, tentang dinamika, tentang perubahan. Sejarah Islam tealah merentang lebih dari empat belas abad; dan sepanjang itu berbagai dinamika terjadi. Setelah masa keemasan, lalu kemandekan, kini Islam berada dalam satu era yang diwarnai dinamika kebangkitan. Umat Islam masa modern penuh dengan vitalitas untuk membangun ulang kegemilangan peradaban.
Akan tetapi, umat Islam sedang menghidupi zaman yang unik, zaman moden berbeda dari semua zaman yang telah pernah dilalui. Zaman modern meyodorkan realitas dan tantangan yang sungguh berbeda. Jika ada faktor yang paling penting dalam sejarah Islam modern maka itu adalah kuatnya dominasi Batar atas hampir semua aspek kehidupan. Maka gerak kebangkitan Ialam modern mau-tak-mau berkaitan erat dengan dominasi tersebut. Interaksi Islam dengan Barat dalam berbagai bidang menjadi bagian penting dari sejarah Islam modern. Buku ini membahas sejarah Islam sejak abad ke-19, mencakup tema-tema kolonialisme, terbentuknya negara-negara bangsa di Dunia Islam, mayoritas-mayoritas Muslim di berbagai tempat, dinamika kebangkitan kembali Islam, serat beberapa persoalan geopolitik Islam kontemporer.
242000194 | U 297.9 ASA s | Perpustakaan Pusat UIN | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain