Text
Buku psikologi industri dan organisasi
Buku ini memaparkan elemen-elemen penting yang dikembangkan dalam psikologi industri dan organisasi yang bertujuan akhir menciptakan pekerja yang bahagia, produktif, dan berkinerja mumpuni, baik bagi diri sendiri maupun perusahaan. Topik-topik penting tersebut dijabarkan secara komprehensif dalam cakupan pembahasan, mulai dari teori motivasi kerja; kepemimpinan; emosi dan kepuasan kerja; manajemen stres; dinamika kelompok; perubahan organisasi; analisis jabatan; penilaian kerja; rekrutmen dan seleksi; pelatihan dan pengembangan; hingga penelitian dalam ranah psikologi industri dan organisasi serta pengukurannya
243002865 | U 158.7 HUT b | Perpustakaan Pusat UIN | Tersedia |
243002866 | U 158.7 HUT b | Perpustakaan Pusat UIN | Tersedia |
Judul | Edisi | Bahasa |
---|---|---|
Manajemen psikologi industri | id |