Qawa'id fiqhiyyah adalah kaidah-kaidah hokum yang disusun oleh para fuqaha, sebagai pedoman untuk mempermudah dan membantu memahami permasalahan particular (al-juz ýyaat) dan permasalahan yang mirip/serupa (al-asybah wa an-nazha ir) di dalam menentukan hokum dari suatu perkara dan kejadian. Buku ini memaparkan qawa'id fiqhiyyahsecara ilmiah dengan gaya bahasa sederhana dan ungkapan yang jelas …
Buku yang ada di hadapan para pembaca ini adalah terjemahan kitab Mabadi Awwaliyah karangan Abdul hamid Hakim. Kitab ini merupakan juz pertama dari trilogi kitab ushul Figh dan kaidah Fiqh Abdul Hamid Hakim. Sebuah risalah sederhana, ringkas namun padat yang berisi materi-materi dasar dalam ilmu ushul Fiqh dan kaidah Fiqh. Penerjemahan kitab ini dilatarbelakangi belum adanya terjemahan atau …