uku ini mengupas berbagai penyakit hati yang dapat membahayakan spiritualitas seseorang, seperti hasad (iri), riya' (pamer), dan cinta dunia yang berlebihan. Ibnu Qayyim al-Jauziyyah tidak hanya mendiagnosis penyakit-penyakit tersebut, tetapi juga menawarkan solusi praktis yang bersumber dari Al-Qur'an dan Sunnah untuk membersihkan dan menyembuhkan hati agar pembaca dapat menjalani kehidupan se…
Buku ini merupakan perwujudan pandangan penulis atas problematika tashawwuf dan aliran-aliran thariqat yang kemudian dibandingkan dengan taqarrub yang digariskan al-Qur'an dan sunnah. Penulis berusaha membimbing pembaca untuk menaiki jenjang-jenjang kerohanian hingga dapat mencapai tingkat mukmin yang redla dan diredlai Allah, kemudian menjelaskan tentang penyakit-penyakit rohani dan pencegaha…
Buku ini memaparkan kepada pembaca mengenai cara-cara meraih ridha ilahi yang tidak mudah. Buku ini menjelaskan bagaimana pembaca dapat meningkatkan iman dan menumbuhkan cinta kepada Allah, sehingga nantinya akan berbuah manis.
Buku "An-Nafs" adalah bagian dari ensiklopedia "Asy-Syifa'" karya filsuf dan dokter terkenal Ibnu Sina, yang juga dikenal sebagai "Syaikhur Ra’is". Buku ini merupakan salah satu karya paling menonjol dalam filsafat Islam, di mana Ibnu Sina membahas berbagai topik terkait jiwa manusia. Dalam bagian ini, Ibnu Sina membahas hakikat jiwa, jenis-jenisnya, serta berbagai kemampuannya. Ia mendefi…