Etnomedisin merupakan metode penyembuhan tradisional sebagai fenomena sosial budaya yang tumbuh subur di pelosok masyarakat Indonesia yang multikultural. Pengobatan alternatif "Bambu Sakti" berlokasi di Desa Modoroko, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang, Jawa Timur yang telah memiliki jumlah pasien yang cukup besar. Pengobatan ini merupakan salah satu model pengobatan alternatif yang dilak…