Biaya adalah pengorbanan untuk memperoleh sesuatu berupa nilai uang hingga sesuatu yang tidak berwujud. Bentuk perolehan yang paling mudah dipahami adalah nilai manfaat selain nilai uang. Hubungan perolehannya dan biaya yang diperlukan sering diukur dalam bentuk transaksi. Dan ini hanya bisa tercapai jika terjadi kesetaraan nilai. Artinya nilai manfaat yang diperoleh harus memiliki kesetaraan t…
Buku "Pengembangan Mode Transportasi Light Rail Transit Berbasis Sistem Dinamik" mengulas secara komprehensif mengenai penerapan Light Rail Transit (LRT) sebagai solusi transportasi massal di perkotaan, dengan fokus pada simulasi sistem dinamik. Buku ini mengajarkan pembaca tentang tahapan pengembangan model simulasi, menggunakan alat seperti Ventana Simulation, untuk merancang dan menguji sken…
Sistem merupakan sekumpulan elemen yang saling bekerja sama untuk mencapai suatu tujuan. Sistem dapat diklasifikasikan menjadi sistem abstrak dan fisik, alamiah dan buatan, tertentu dan tidak tertentu, serta tertutup dan terbuka. Model merupakan representasi dari sebuah sistem. Simulasi merupakan proses perancangan model dari sebuah sistem untuk mempelajari perilaku dan karakteristik sistem yan…
Buku Termodinamika Kimia dan Kesetimbangan ini berisi pokok- pokok materi Gas Ideal, Hukum-Hukum Termodinamika (Hukum ke nol, I, II dan III), Kesetimbangan Kimia dan Kesetimbangan Fasa. Buku ini menjelaskan tentang komponen-komponen gas dalam bentuk persamaan gas ideal; perhitungan besaran tiap fungsi keadaan; perhitungan besarnya energi dalam, energi bebas, entalpi, dan aplikasinya dalam siklu…
Buku ini mendiskusikan 2 pemikiran penting dari Maulana Farid Esack. Yaitu, (1) Hermeneutika Pembebasan, (2) Relasi antar Umat Beragama. Dua hal ini penting untuk mendasari kerjasama antar umat beragama. Kita yang hidup dalam masyarakat plural seperti di Indonesia, penting untuk memahami persoalan ini.
Buku ini berisi 21 artikel Prof. Ahmad Khudori Soleh, yang diterbitkan dalam jurnal nasional maupun internasional, dan dalam book chapter. Artikel yang asalnya ditulis dalam Bahasa Inggris telah diterjemahkan ke dalam Bahas Indonesia untuk memudahkan pembaca. Duapuluh satu artikel ini dibagi dalam empat bagian: (1) Integrasi Agama, Filsafat dan Sains, (2) Epistemologi, (3) Psikologi dan Kepemim…
Buku ini mengupas secara holistik dan komprehensif persoalan aktual dalam hukum jaminan dan hukum perikatan, khususnya terkait kedudukan hukum akta jaminan fidusia pada akad murabahah pasca putusan MK Nomor 18/PUU-XVII/2019 tentang ketentuan kesepakatan wanprestasi oleh kreditur dan debitur. Topik pembahasan buku ini menjadi semakin istimewa karena substasi di dalamnya dihubungkan dengan kajian…